Nov 132012
 

Bagi yang suka bikin game tunjukkan kemampuanmu dan dapatkan hadiah 5 new iPad dalam Github Game Off. Walau terlambat menginformasikan karena deadline tanggal 1 December 2012 (jangan lupa dengan GMT nya) tapi semoga masih bisa ngebut. Terserah mau individu atau tim.

Semua source code game harus berbasiskan web (HTML5, JS, WebGL, Unity, Torque 3D, Node JS, Flash terserah mau pakai apa) harus diunggah ke master branch repository. Untuk lebih jelasnya silakan dibaca di situsnya https://github.com/blog/1303-github-game-off

  •  November 13, 2012
  •   Comments Off on Github Game Off 2012 Berhadiah 5 New iPad
  •   News
  •  Tagged with: ,